Jumat, 03 Juni 2011

Pemecah Gelombang (Breakwater)

Pengertian
Pemecah gelombang adalah salah satu bangunan pantai yang berfungsi memecah energi gelombang dengan maksud untuk melindungi pantai atau memperoleh kondisi perairan yang tenang.

Berdasarkan bentuknya, pemecah gelombang dapat dibedakan menjadi 2 macam:
1. Pemecah gelombang sisi tegak

2. Pemecah gelombang sisi miring



Material Pemecah Gelombang
1.    Batu alam
2.    Batu buatan

Beberapa Jenis Batu Buatan untuk Pemecah Gelombang

Stabilitas Batu Alam 


Stabilitas Batu Buatan

Potongan Melintang yang Ideal dari Sebuah Pemecah Gelombang

Potongan Melintang Tiga Lapis yang direkomendasikan

Contoh susunan sederhana lapis pemecah gelombang batu alam

Kegagalan Struktur Pemecah Gelombang

Ketidakstabilan Pemecah Gelombang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar